Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2012

Lensa Fixed vs Lensa Zoom, Mana Yang Lebih Baik?

Gambar
  Pertanyaan yang sering dihadapi ketika membeli lensa adalah – Apakah Saya harus membeli lensa zoom atau membeli beberapa lensa fixed (lensa prime atau lensa dengan focal length tetap)? Fotografer yang sudah berpengalaman akan cenderung memilih lensa fixed dari pada lensa zoom. Majalah-majalah fotografi pun sering menyarankan untuk memanfaatkan ketajaman dari lensa fixed dari pada memanfaatkan fleksibilitas lensa zoom. Sebelum melihat keuntungan dan kerugian masing-masing lensa, pertama harus mengerti dulu apa itu lensa zoom dan lensa fixed. Apa itu lensa zoom?   Lensa zoom adalah lensa yang memiliki ring pengatur zoom sehingga lebih mudah untuk mendapatkan pembesaran objek tanpa Anda harus bergerak maju mundur untuk mendapatkan pembesaran objek yang diinginkan. Jika nama sebuah lensa memiliki dua range angka dalam mm berarti lensa tersebut adalah lensa zoom. Contoh: Lensa Canon EF-S 17-85mm f/4-5.6 IS USM, panjang fokusnya dapat diatur dari 17mm ke 85mm. Apa itu lensa fixe...

Harga Samsung GALAXY Tab2 10 dan Spesifikasi

Gambar
Samsung menghadirkan varian Tablet  yaitu GALAXY Tab2 10.1 GT-P5100 dengan fitur-fitur terkini. Dilengkapi dengan Android™ 4.0 (Ice Cream Sandwich), Game & Video Hub dan Video & Voice Call. GALAXY Tab2 10.1 didukung dengan prosesor dual core 1.0 GHz yang kuat dan akan mencapai performa terbaik. Tak perlu khawatir dengan penggunaan maksimum berbagai aplikasi yang menuntut performansi, karena tablet ini mampu mengikuti gaya hidup dinamis Anda. Kenyamanan suara saat melakukan panggilan telepon dari GALAXY Tab2 10.1 menjadi milik anda sepanjang waktu, dukungan yang hebat saat  menelpon serta dapat menggunakan tablet ini untuk melakukan atau menerima panggilan. Receiver yang terintegrasi menjamin kualitas suara yang baik atau menggunakan wireless bluetooth. Dengan ukuran kompak yang sempurna sebagai perangkat tablet, GALAXY Tab2 10.1 begitu tipis dan cukup ringan untuk di bawa kemana-mana dan kapan pun. Spesifikasi Lengkap Samsung GALAXY Tab2 10.1  Platform ...

Harga dan Spesifikasi Samsung GALAXY Tab 7.0 Plus

Gambar
Samsung GALAXY Tab 7.0 Plus merupakan sebuah produk tablet samsung hadir dengan bentuk kecil yang mengagumkan – hanya seukuran buku saku (portable design), namun memiliki kekuatan komputasi sebuah laptop. Tablet ringan dan kompak seberat 345gr dapat dioperasikan dengan satu tangan – ideal saat Anda bepergian. Samsung GALAXY Tab 7.0 Plus mengusung Android™ 3.2 Honeycomb Platform. Platform Honeycomb yang disempurnakan dan dioptimalkan memberikan pengalaman pengguna yang canggih pada berbagai perangkat tablet yang lebih luas termasuk tablet 7 inch. Kompatibilitas baru pada mode Zoom mengoptimalkan aplikasi yang tidak dirancang berjalan pada ukuran layar yang lebih besar, sehingga mereka cocok di seluruh layar tanpa distorsi. Juga, file media dapat dimuat langsung dari kartu MicroSD. Spesifikasi Samsung GALAXY Tab 7    Platform 850/900/1.800/1.900MHz GSM & EDGE BAND 900/1900/2.100MHz 3G Band GPRS Network&Data: 850/900/1.800/1.900MHz EDGE Network&Data: 850/900...

Spesifikasi Samsung GALAXY Y + Harga

Gambar
Samsung GALAXY Y GT-S5360 adalah merupakan salahsatu produk smartphone dari Samsung yang dilengkapi dengan system operasi berbasis    Android 2.3 Gingerbread , dengan konektivitas jaringan yang support HSDPA 7,2Mbps, fitur kamera 2MP camera dan diperkuat processor 832Mhz Spesifikasi Samsung GALAXY Y GT-S5360 Platform 850 / 900 / 1.800 / 1.900MHz GSM&EDGE Band 900 / 2.100MHz 3G Band 3G Network&Data: HSDPA7.2 Android 2.3 (Gingerbread) Layar 262K Colour TFT Technology 320 x 240 External Resolution 3.0″ External Display Size Video Video Player: 3GPP / H.263 / H.264 / MPEG4 CIF / QCIF / QVGA (Recording) Video Streaming available Aplikasi Bisnis & Kantor Document Viewer available Offline Mode: Flight Mode Voice Memo, Voice Mail Memori 160MB User Memory 32GB External Memory Desain Full Touch BAR Form Factor Baterai 1.200mAh Battery Capacity Up to 1.020min (2g), up to 370min (3g) Talk Time Battery Up to 850hr (2g), up to 540hr (3g) Stand-by Time Battery Musik ...

Nokia X2-01 Spesifikasi + Harga

Gambar
Nokia X2-01 adalah salahsatu produk smartphone dari nokia dengan desain klasik dan keren,Ukuran layar 2 inch, Tombol QWERTY dan layar 2,4”,  Serta dilengkapi dengan Kamera VGA dengan perbesaran 4x, serta berbagai fitur menrik lainnya.  Spesifikasi Nokia X2-01 Desain Dimensi Tinggi : 119,0  mm Lebar : 59,0  mm Ketebalan : 14,0  mm Berat : 107  g Volume : 86  cm³ Layar dan Antarmuka Pengguna Ukuran layar : 2  inch Orientasi layar : Potret Tinggi layar : 240.0  Pixel(s) Lebar layar : 320.0  Pixel(s) Warna layar : 262144 Teknologi layar : LCD Transmisif Faktor bentuk Desain ponsel : Klasik Faktor bentuk ponsel Monoblok  : Tombol dan Metode Input Input Pengguna : QWERTY Jenis tombol ketik : Tombol ketik alfanumerik Tombol perangkat keras khusus : Media Gulir Daya Perangkat Keras Konektivitas Dua SIM : Tidak Konektor Konektor AV 3,5 mm Konektor Pengisian Daya 2,0 mm Konektivitas nirkabel Bluetooth 2.1 + EDR Sinkronisasi Sinkronisasi Sy...

Fakta dan Mitos Tentang Lensa Kamera

Gambar
Mitos: Fitur anti-goyang (Anti-Shake) berarti foto yang dihasilkan selalu tajam Image stabilizer, Vibration Reduction dan SteadyShot adalah istilah-istilah yang digunakan oleh masing-masing produsen lensa yang merujuk kepada sistem pengurangan getaran pada lensa (vibration reducer). Sistem ini mengurangi getaran yang disebabkan oleh tangan yang goyang ketika memotret untuk menghasilkan foto yang tajam.   Fitur ini wajib dimiliki jika Anda menggunakan lensa tele pada kamera Anda karena sedikit saja getaran pada lensa tele akan menghasilkan foto yang kurang tajam. Namun perlu Anda ketahui bahwa fitur ini tidak bertujuan untuk mengurangi pergerakan pada objek yang akan di potret.   Oleh karena itu, bahkan dengan teknologi canggih dari sistem anti-goyang pun tetap saja tidak akan menjamin menghasilkan foto yang tajam jika objek difoto terus bergerak. Anda masih harus belajar bagaimana memaksimalkan penggunaan fitur ini untuk mendapatkan hasil maksimal. Mitos: Kamera atau lensa le...

Lensa Terbaik Yang Wajib Anda Miliki: Lensa 50mm

Gambar
  Lensa dengan focal length 50mm sangat populer dikalangan fotografer karena area pandang dalam fokusnya kurang lebih sama dengan apa yang Anda lihat dengan mata anda sendiri. Tidak ada distorsi (hasil foto melengkung akibat akibat kelengkungan lensa) seperti lensa ultra wide dan tidak ada kompresi seperti lensa tele. Karena itu, lensa 50mm boleh dikatakan sebagai lensa yang “jujur” J alias gambar yang dihasilkan melalui lensa tersebut terlihat sama dengan apa yang dilihat oleh mata.      Ketika membeli kamera DSLR, kebanyakan para fotografer pemula akan memotret dengan lensa kit atau lensa standar bawaannya hingga mereka akan menyadari bahwa betapa bergunanya lensa 50mm yang memiliki aperture yang lebar untuk menghasilkan foto yang menakjubkan, oleh karena itu lensa 50mm adalah salah satu lensa yang wajib dimiliki oleh fotografer. Berikut adalah alasan-alasan mengapa setiap fotografer harus memiliki lensa 50mm: 1. Area pandang lensa hampir sama dengan area pandang ...

Memahami Sweet Spots Pada Lensa Kamera DSLR dan Cara Mengetahuinya

Gambar
Sweet spot adalah kondisi dimana lensa kamera menghasilkan foto yang paling tajam. Ada 3 faktor yang perlu dipahami untuk menghasilkan foto yang tajam, yaitu: 1.       Aperture 2.       Focal length 3.       Area yang difokuskan dalam frame Jika bicara tentang sweet spot lensa, erat kaitannya dengan setting-an aperture yang digunakan. Setiap lensa mempunyai aperture sweet spot yang berbeda-beda. Lensa dengan aperture f/1.2 mungkin tidak sama sweet spot nya dengan lensa f/2.8. Umumnya sweet spot lensa itu berada pada dua f-stop diantara aperture terlebar (nilai f-stop terkecil) dan aperture terkecil (nilai f-stop terbesar). Sebagai contoh jika suatu lensa mempunyai aperture f/2.8 – f/32, maka sweet spot nya berada pada f/5.6 dan f/16.Untuk lebih pastinya Anda dapat melakukan eksperimen dengan memotret menggunakan setting-an aperture yang berbeda dan bandingkan hasilnya. Sebelum melakukan eksperimen ...

Memahami Kode-kode Pada Lensa Kamera DSLR

Gambar
Pada saat pertamakali memasuki dunia kamera DSLR, salah satu aspek yang membingungkan adalah menerjemahkan kode-kode yang tertera dalam label suatu lensa. Dalam artikel kali ini akan dijelaskan beberapa macam lensa dan kode-kode yang terdapat pada lensa tersebut. Untuk contoh kasus nya Saya akan menggunakan lensa Canon. - Canon EF-S 18-55   f/3.5-5.6   IS Lensa ini biasanya satu paket sebagai lensa kit jika membeli kamera DSLR Canon yang entry level atau pemula seperti Canon 1100D, 550D dan 600D. Canon EF-S : EF singkatan dari Electro Focus. Lensa model ini di disain khusus untuk kamera DSLR dengan tipe sensor yang kecil ( cropped sensor ). Jenis lensa ini tidak bisa dipasang di kamera DSLR yang mempunyai sensor full frame seperti Canon 5D atau 1D. 18-55 mm : Adalah range dari focal length lensa ( focal length adalah jarak antara pusat optik lensa terhadap titik fokus yang terdapat pada sensor kamera). Focal length 18-55mm pada lensa ini setara dengan focal length 29-88m...

MANAJEMEN PANEN KELAPA SAWIT ~ BUJANG JUMENDANG

MANAJEMEN PANEN KELAPA SAWIT ~ BUJANG JUMENDANG