5 Tanda Blogger Pemula Yang Baik
Dalam rangka menjadi blogger yang sukses , seorang blogger harus mampu merintis kesuksesannya dari awal dia menjalani aktifitasnya. Sebagai seorang blogger, ada beragam makna kesuksesan yang berbeda-beda manurut keyakinannya masing-masing. Ada yang mengutarakan jika kesuksesan menjadi seorang blogger itu dinilai dari seberapa banyak uang yang berhasil dikumpulkannya, ada juga yang menilai kesuksesan itu dinilai dari seberapa besar kepuasan yang diperoleh dari menjalani aktifitas bloggingnya. Dalam ruang lingkup seorang blogger pemula, kesuksesan juga dapat diraih meski maknanya berbeda dengan kesuksesan yang diraih oleh blogger profesional. Setidaknya, ada beberapa sikap baik yang perlu kita tanamkan dan kita lakukan sejak awal dalam rangka menjadi blogger yang sukses dikemudian hari, seperti : Aktif melakukan posting. Sebenarnya inti dari menjalankan blogging adalah posting. Dengan kita rajin posting, maka blog kita akan terasa hidup dan dinamis. Akibatnya, selain blog terangkat posis